Manfaat Makanan Pedas. Anda termasuk orang Indonesia yang suka pedas? Pasti anda tidak bisa makan tanpa makanan pedas. Makanan pedas merupakan makanan yang tidak bisa ditinggalkan oleh masyarakat Indonesia. Informasi Makanan Pedas di Jakarta klik
disini Selain itu makanan pedas juga dipercaya dapat menghilangkan berbagai keluhan dan penyakit. terutama cabai.
Selama berabad abad cabai diketahui mempunyai banyak manfaat diantaranya menyembuhkan radang dan melancarkan sirkulasi darah. karena dengan lancarnya sirkulasi darah maka akan mempercepat penyembuhan yang ada di seluruh tubuh dan mengeluarkan toksin toksin yang berada dalam tubuh.
tentu saja, anda harus bisa menyesuaikan kemampuan pencernaan anda dengan makanan pedas yang anda konsumsi. karena jika tidak, maka anda akan mengalami diare.
Berikut beberapa manfaat makanan pedas bagi tubuh :
1. Menurunkan berat badan
sejak dulu makanan pedas dipercaya dapat menurunkan berat badan seseorang. kandungan capsaisin yang ada dalam cabai berfungsi untuk memepercepat metabolisme dalam tubuh, sehingga dapat mempercepat pembakaran lemak, selain itu berfungsi sebagai anti inflamasi.
2. Melancarkan Sirkulasi
makanan pedas juga dipercaya dapat melancarkan sirkulasi darah sehingga dapat menurunkan tekanan darah. serta menguatkan dinding pembuluh darah
3. Anti Kanker
penelitian baru-baru ini menunjukkan bahwa makanan pedas juga dapat menghambat pertumbuhan sel kanker di dalam tubuh tanpa merusak sel lainnya.
4. Mencegah Sakit Maag
Kandungan capsaisin juga dapat membunuh bakteri penyebab sakit maag. dengan mempercepat sirkulasi dinding lambung. tapi jika anda mengalami panas pada lambung, coba konsumsi antiacid yang dapat menetralkan asam lambung.
5. Flu
makanan pedas seperti spicy box dapat membantu pengeluaran keringat dan menghilangkan gejala flu yang ada.
6. Membantu tidur nyenyak
orang yang makan makanan pedas lebih mudah untuk tidur. mereka juga cenderung bangun lebih pagi dan lebih terlihat segar
7. Menjaga Mood
Cabai dapat meninjgkatkan level endorfin dan serotonin yang menghilangkan nyeri dan memberi perasaan nyaman. hormon ini bisa berlaku seperti pelawan stress dan depresi.